Pengujian Standar Instrumen Tanaman Pemanis dan Serat

Balai Pengujian Standar Instrumen Tanaman Pemanis dan Serat, menyediakan layanan pengujian sebagai berikut :

Jenis Layanan Komponen Layanan
Laboratorium Benih
  • Daya Berkecambah (Metode Kertas Merang)
  • Kadar Air (Metode Oven)
Laboratorium Kimia Tanaman
  • Tembakau (Kadar Nikotin, Kadar Gula, Kadar Klor)
  • Serat (Preparasi Sampel, Kadar Air, Kadar Abu, Kadar Lignin, Kadar Selulosa, Kelarutan Serat)
  • Nira Tebu (Rendemen Tebu)
Laboratorium Biologi Molekuler
  • Isolasi DNA Skala Kecil
  • Isolasi DNA Skala Besar
  • Analisis RAPD (Random Amplified Polymorphism DNA)
  • Analisis Mikrosatelit Simple Sequence Repeat (SSR)
  • Amplifikasi DNA dengan PCR
  • Elektroforesis Horizontal (Agarose)
  • Visualisasi Gel Elektroforesis
Sistem Informasi Perbenihan
  • Unit Produksi Benih Sumber (UPBS)

Kontak Person : Isni Tri Lestari, S.IKom (081252233447)